Memasang Author Rich Snippet pada Blog

Apa itu Author Rich Snippet ?

Rumah IT Pekanbaru -- Author Rich Snippet merupakan tampilan  yang disajikan mesin pencari dalam bentuk foto Author,Jumlah Followers dan Nama author  .Keuntungan memasang Author Rich Snippet ini adalah meningkatkan tampilan blog lebih profesional dan menarik dilihat oleh pengunjung. Cara menentukan kualitas blog dilihat dari nilai Page Rank, Alexa Rank, Backlink dan yang lainnya, tapi tahukah Anda ada juga yang disebut dengan Author Rank.

tampilan author rich snipet

Author Rank ini akan menjadi penentu artikel berada di halaman pertama mesin pencari  Dengan memasang Rich Author Snippet artinya mengklaim kepemilikan blog dengan akun Google+. Google+ merupakan jejaring sosial milik Google, dengan meklaim kepemilikan blog, maka akan bertambah kepercayaan google terhadap blog tersebut dan akan menampilkan avatar kita pada pencarian Google.

Langkah  pertama : Pemasangan Author Rich Snippet

2. klik  profil google+ pada bagian kanan atas

profil google+


3. klik gambar pensil pada situs

situs

4. pada tautan isi nama  dan URL blog anda.  lakukan hal yang sama pada kontributor di >> klik oke

langkah kedua : memasang Rel Author

1. kopikan "URL Google+ anda" pada bagian bawa kode  <head>  di template blog edit html 

<link href='URL Google Plus Anda' rel='author
maka akan jadi seperti ini :
<link href='https://plus.google.com/u/0/117212017211368238108' rel='author'/>
2. untuk melihat apakah sudah berhasil silahkan anda klik http://www.google.com/webmasters/tools/richsnippets



Apakah anda terbantu dengan artikel ini ?? Silahkan bergabung dengan Rumah IT pekanbaru di Google++ 

No comments